Liga Champions

Alvaro Morata vs Juventus Akhir Februari

Setelah kabar yang tidak terdengar akan adanya kabar terkait pendatangan penyerang Alvaro Morata oleh Atletico Madrid pada Januari ini. Membuat berapa cerita seru jelang babak 16 besar Liga Champions Eropa. Yang nantinya Alvaro Morata vs Juventus.

Seperti yang diketahui Morata sendiri merupakan eks punggawa Juventus, yang bahkan nyaris membawa tim raih gelar juara Liga Champions saat itu. Dirinya saat ini bermain untuk pasukan Los Rojiblancos dengan status pinjaman dari Chelsea hingga akhir musim.

Status Morata dimusim Ini – Alvaro Morata vs Juventus

Melihat penampilan Morata yang sebelumnya sempat redup namun lambat laun bangkit dan kembali meredup cukup membuat miris. Karena memang pada awalnya pemain asli jebolan akademi Real Madrid ini sempat dibuang oleh tim.

Lantaran saat itu dimusim 2013/2014 sebenarnya dirinya tampil cukup mengesankan, sukses mencetak 8 gol. Dan kebanyakan dirinya hanya menjadi pemain pengganti merupakan catatan yang sangat mengeankan.

Saat itu dirina kablah bersaing dengan trio BBC, Gareth Bale, Karim Benzema dan sang mega bintang Cristiano Ronaldo.

Bersinar Bersama Juventus – Alvaro Morata vs Juventus

Alvaro Morata vs Juventus di Babak 16 Besar 2

Pada bursa transfer musim panas 2014 pada akhirnya Juventus memutuskan untuk membeli Alvaro Morata dengan banderol 20 juta Euro. Dan secara otomatis bahkan dirinya sedikit lebih baik, meski masih menjadi pemain pengganti dari Mario Mandzukic.

Dengan catatan 15 gol di dua musim, dirinya mampu memberikan banyak gelar dan mencetak gol di saat yang genting. Tercatat Morata sukses memberiakn 5 gelar domestik, 2 gelar masing-masing diajang Serie A dan Coppa Italia. Serta gelar Super Italia pada musim 2015/2016 sukses diberikan penyerang timnas Spanyol tersebut.

Bahkan bersama Juventus dimusim 2014/2015 dirinya nyaris membawa Juventus menjadi juara Liga Champions Eropa. Namun sayang hingga pada akhirnya harus kalah 1-3 ditangan Barcelona, padahal dibabak semifinal dirinya sukses mengalahkan eks timnya, Real madrid dengan agregat 3-2.

Kembali ke Real Madrid – Alvaro Morata vs Juventus

Alvaro Morata vs Juventus di Babak 16 Besar 4

Melihat catatan bagus tersebut membuat Real Madrid berminat membuy back Morata dan pada akhirnya klub mengeluarkan dana 10 juta Euro lebih besar dimusim 2016/2017.

Benar saja, meski masih berada di bayang-bayang Trio BBC, ternyata diantara Bale dan Benzema selalu saja ada yang mengalami cedera. Dan hal tersebut memberikan berkah pada Morata, hingga pada akhirnya sukses mencetak 15 gol dalam satu musim.

Catatan tersebut menjadi yang terbaik dirinya selama karir profesional dalam level senior.

Resmi Gabung Chelsea – Alvaro Morata vs Juventus

Alvaro Morata vs Juventus di Babak 16 Besar 1

Dimusim 2017/2018 dirinya resmi bergabung dengan Chelsea, dan wow harga Morata meningkat lebih dari 2 kali lipat. Manajemen The Blues hingga harus mengeluarkan dana sebesar 65 juta Euro untuk bisa mendatangkan sang pemain ke Stamford Bridge.

Dimusim perdananya Morata sukses memberikan gelar FA Cup dan runner-up diajang Community Shield. Dan bahkan sukses mencetak 11 gol.

Namun pada musim ini dirinya harus rela dipinjamkan klub lain, setelah dirinya tersingkir usai pihak klub mendatangkan Gonzalo Higuain. Dirinya dinilai tidak memenuhi syarat pemain depan sebelum gabung Atletico Madrid.

Gabung Atletico Madrid – Alvaro Morata vs Juventus

Alvaro Morata vs Juventus di Babak 16 Besar 3

Dan pada Januari musim 2018/2019 dirinya resmi menjadi pemain pinjaman Chelsea di Atletico Madrid hingga akhir musim mendatang. Pada akhirnya Morata kembali ke tanah Spanyol usai 1,5 tahun berada di Inggris.

Kini nantinya Morata akan siap bertarung memperebutkan posisi utama di skuat bersama Antoine Griezmann dan eks Chelsea lainnya, Diego Costa. Bahkan pada akhir Februari ini dirinya juga berpeluang untuk bertemu kembali sang mantan pelatih, Massimiliano Allegri diajang Liga Champions Eropa.

Semoga jangan sampai lupa yah bahwa Morata sekarang sudah bukan punggawa Juventus lagi dimusim ini.

Prediksi Liverpool vs Bayern Liga Champions

Babak 16 besar masih cukup lama akan digelar, sekitar 2 Minggu kedepan. Namun tidak adasalahnya saat membahas yang satu ini dari jauh hari. Karena memang yang akan dibahas terkait 2 klub penguasa antara Liverpool dari Inggris yang akan menjamu Bayern Munchen dari Bundesliga. Berikut Prediksi Liverpool vs Bayern Munchen.

Laga ini sendiri baru akan digelar pada 20 Februari mendatang di Anfield Stadium. Jelang laga ini bisa dikatakan ini menjadi laga nostalgia bagi pelatih The Reds, Juergen Klopp yang sepertinya sudah serasa menghadapi Der Clasiccer.

Karena memang sebelumnya Klopp sendiri merupakan pelatih dari Jerman yang pernah menunggangi Borussia Dortmund. Yang tidak lain merupakan musuh abadi dari tim berjuluk Die Roten tersebut.

Head to Head – Prediksi Liverpool vs Bayern

Prediksi Liverpool vs Bayern Liga Champions 2

Terhitung bahwa kedua tim sebelumnya sudah bertemu sebanyak 5 kali, dengan catatan 1 menang untuk Bayern Munchen, 1 untuk Liverpool dan 3 lainnya berakhir dengan skor imbang.

Pertemuan terakhir kedua tim terjadi pada final Super Eropa musim 2001/2002 silam yang berakhir dengan kemenangan Liverpool 3-2. Saat itu Liverpool bahkan sempat unggul 3-0 lebih dulu melalui John Arne Riise, Emile Heskey dan Michael Owen.

Sebelum akhirnya di balas perkecil kedudukan menjadi 2-3 setelah Hasan Salihamidzic dan Carsten Jancker sukses mencetak gol dimenit 57 dan 82.

Untuk pertemuan kedua pelatih klub, ini menjadi pengalaman perdana bagi Niko Kovac saat berhadapan dengan Liverpool dan Klopp. Sementara Klopp sendiri sudah 29 kali berhadapan dengan Bayern, tercatat dirinya hanya mampu raih 9 kemenangan, 4 imbang dan 16 kali menelan kekalahan.

Selain itu Liverpool mungkin sedang dalam masa penurunan, meski belum kalah di 4 laga terakhir. Namun 2 laga terakhir vs Leicester City dan West Ham, Mohamed Salah CS hanya mampu bermain imbang 1-1.

Sementara Bayern Munchen yang sempat bangkit dengan hanya menelan 2 kali imbang dan sisanya menang di 10 laga terakhir. Tim pada akhirnya harus tumbang di tangan Bayer Leverkusen dengan skor 1-3 dilaga tandang.

Padahal sebelumnya sukses menang besar. Tercatat saat hadapi Frankfurt, Hofenheim dan Stuttgart total tim sukses membukukan 10 gol dan hanya kemasukan 2 kali.

Tanggal 7 Februari mereka sukses melaju kebabak berikutnya DFB Pokal ysai kalahkan Hertha Berlin dengan skor 3-2, laga sendiri berjalan hingga babak ekstra time.

Salah vs Lewandowski – Prediksi Liverpool vs Bayern

Prediksi Liverpool vs Bayern Liga Champions 1

Pada laga ini tentunya tidak pas jika tidak membahas dua pemain yang satu ini. Ya Mohamed Salah dipastikan menjadi pemain andalan pada laga ini.

Tercatat dirinya meski baru mencetak 2 gol diajang Liga Champions. Namun dirinya merupakan top skorer sementara Liga Premier Inggris dengan 16 gol.

Hal yang sebaliknya terjadi pada Robert Lewandowski yang tercatat dirinya sudah mencetak 8 gol diajang Liga Champions Eropa. Bahkan dirinya merupakan top skorer diajang ini.

Sementara diajang Liga, pemain asal Polandia ini baru mengemas 12 gol dan bahkan dirinya sudah mulai mencetak asisst yang tercatat sudah mencetak 6 kali.

Pemain Cedera – Prediksi Liverpool vs Bayern

Prediksi Liverpool vs Bayern Liga Champions 3

Untuk yang satu ini mungkin dari kubu tim tamu akan sangat mengerikan. Tercatat nama seperti kiper utama sekaligus kapten tim Manuel Neuer dipastikan cedera, hingga nama gelandang serang Arjen Robben dan Corentin Tolisso yang juga mengalami hal yang sama.

Sementara dikubu tuan rumah nama seperti pemain bertahan Virgil Van Dijk dan Joe Gomez dipastikan absen pada laga nanti. Serta gelandang tengah Alex Oxlade Chamberlain yang hingga saat ini belum juga pulih dari cedera parah sejak Liga Champions musim lalu.

Melihat keadaan Bayern Munchen yang dulu dengan yang sekarang sangat berbeda. Bahkan dimusim ini tim masih terjebak diposisi 3 klasemen. Kalah selisih gol dengan Borussia Monchengladbach, bahkan tim selisih 7 poin dari pemuncak klasemen sementara Borussia Dortmund.

 

Data Liga Champions Tottenham vs Dortmund

Dari catatan yang ada jelang babak 16 besar Liga Champions Eropa akan digelar per 2 periode. Yang pertama akan digelar pada 13 dan 14 Februari dan juga 20 dan 21 Februari mendatang. Kali ini akan membahas pada fase pertama yaitu adanya data Liga Champions Tottenham Hotspur yang akan berhadapan dengan Borussia Dortmund.

Pertemuan yang satu ini mungkin bisa dipastikan bahwa ini menjadi laga yang sangat sempurna untuk dilihat selain adanya laga PSG yang akan menjamu Manchester United. Karena laga ini dijamin memiliki kekuatan yang sama kuat.

Tottenham sendiri memang bisa dikatakan sedikit pincang. Karena seperti yang diketahui pemain andalan mereka Harry Kane dikabarkan alami cedera. Sementara Dortmund sendiri tengah terancam di posisi klasemen sementara Bundesliga.

Berikut Data Liga Champions Tottenham vs Dortmund

Data Liga Champions Tottenham vs Dortmund

Sempat kehilangan arah hingga pada akhirnya Tottenham sukses kembali keluar dai bayang Harry Kane. Hal tersebut dikarenakan salah satu pemain andalan mereka Son-Heung Min sudah kembali ke London.

Sempat ditinggalkan oleh 2 pemain utama tim harus takluk, bahkan mereka harus tersingkir di 2 ajang domestik sekaligus. Saat mereka kalah adu pinalti atas Chelsea diajang Carabao Cup dan kalah 0-2 atas Crystal Palace di ajang FA Cup.

Namun semua itu sudah sirna setelah pasukan Mauricio Pochettino tersebut sukses kalahkan Watford 2-1 dan Newcastle United 1-0 diajang Liga Inggris. Yang membuat tim tetap berada dalam poros gelar juara Liga Premier Inggris.

Sementara Dortmund sendiri hingga saat ini masih bertahan dipapan klasemen dengan catatan 49 poin. Cukup jauh meninggalkan Borussia Monchengladbach dan Bayern Munchen diposisi 2 dan 3 dengan poin yang sama 42.

Namun hasil imbang 1-1 atas Eintracht Frakfurt dan tersingkirnya diajang DFB Pokal melalui drama adu pinalti atas Werder Bremen. Membuat skuat Der Borussien ini sedikit goyang.

Marco Reus dan Paco Alcacer Jadi Andalan – Data Liga Champions

Data Liga Champions Tottenham vs Dortmund 1

Jika di kubu Tottenham terdapat nama Son Heung-Min dan juga Christian Eriksen. Disisi tim lawan juga terdapat pemain yang cukup mengerikan yaitu adanya nama Marco Reus dan juga Paco Alcacer.

Ya pemain yang satu ini tampil cukup klop pada musim ini. Bahkan untuk Alcacer sendiri memang pemain ini sempat menjadi top skorer semnetara, meski catatan 12 golnya harus dilewati oleh pemain lain.

Bahkan pemain yang kerap mengalami cedera, Marco Reus tampil cukup dominan dimusim ini. Dirinya sukses membukukan 13 gol, hanya selisih 1 gol dari Luca Jovic yang menjadi top skorer sementara.

Bahkan kedua pemain ini sukses melewati langganan top skorer Robert Lewandowski yang baru mengemas 12 gol hingga pekan ke-20 ini.

Eriksen Siap Hadapi Jason Sancho – Data Liga Champions

Ini mungkin akan menjadi laga yang paling berharga bagi Jason Sancho, karena ini merupakan kali pertama dirinya kembali ke Inggris namun mengenakan jersey Borussia Dortmund.

Pada laga ini diprediksikan dirinya akan berjibaku dengan gelandang tengah milik Tottenham Christian Eriksen. Kedua pemain ini memang dikenal cukup bisa memberikan umpan matang saat laga, dan bahkan kerap membuat gol disaat masa genting.

Tercatat gelandang asal Denmark tersebut sukses mencetak 4 gol dan juga 8 asisst diajang Liga Premier Inggris musim ini. Sementara nama Jason Sancho tercatat sudah mengoleksi 6 gol dan sukses mencetak 9 asisst musim ini.

Untuk Sancho sendiri cukup unik, karena dimusim ini sebenarnya merupakan berstatus sebagai pemain buangan dari Manchester City. Namun ternyata dirinya merupakan emas yang terbuang, bahkan dirinya menjadi top skorer sementara asisst diajang Bundesliga bersama gelandang muda Bayern Munchen Joshua Kimmich.